Menurut divisi pendidikan PKPU Surabaya, Dianti Citra Tiwi Latif, program sebar Quran merupakan salah satu program nasional PKPU. “Jadi program ini tidak hanya dilaksanakan di sini, tapi di beberapa kota lain juga ada,” tambahnya.
Dianti menambahkan bahwa dana program ini berasal dari donatur yang menyisihkan uangnya untuk disalurkan kepada yang berhak, terutama untuk paket Ramadhannya.
“Jadi selain sebar Quran kami juga memberikan paket Ramadhan kepada 14 pelajar yang kurang mampu. Isinya, ya paket peralatan sekolah seperti, tas, buku tulis, alat tulis dan beberapa kebutuhan lainnya,” ujarnya.
Dengan adanya program sebar Quran dan pemberian paket Ramadhan kepada 14 pelajar yang mampu ini, diharapkan semoga dalam bukan penuh barokah dan rahmat ini mereka yang berada dalam kekurangan dapat merasakan kebahagiaan sama dengan anak lainnya. “dan dengan adanya sebar Quran, itulah benruk dari dakwah kami (PKPU_red),” terang Dianti. (npd/PKPU/Surabaya)
PKPU is a national humanitarian agencies involved and help alleviate the suffering of people quickly with the participation of society and also as a mediator between the benefactor (aghniya) and poor (Dhuafa) and has established partnerships with government or similar bodies through community empowerment in the economic, education, health through zakat donations, infaq and charity, humanitarian funds and corporate funds (CSR).
Tuesday, August 30, 2011
PKPU Sebar Quran dan Bantuan Paket Ramadhan
Surabaya – PKPU Surabaya menggelar Program Sebar Al Quran Nusantara dan bantuan paket Ramadhan untuk siswa. Pada kegiatan tersebut PKPU memberikan 64 mushaf dan 14 paket untuk siswa berupa tas serta perlengkapan sekolah. Acara tersebut dilaksanakan di Kecamatan Wonoayu desa Mulyodadi tepatnya di Balai Serbaguna dan bekerja sama dengan KKN BBM Unair angkatan ke 44.
Posted by Welcome to PKPU East Java at 2:31 AM
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment